Sejarah Dunia

Sebutkan hasil karya sastra terkenal peradaban Romawi

Berikut hasil-hasil karya sastra yang terkenal di peradaban Romawi:

a. Aeneas hasil karya Virgilius.

b. Metamorphose hasil karya Ovidius.

c. De Bello Gallico hasil karya Yulius Caesar. Sampai sekarang buku ini menjadi penuntun utama dalam mempelajari bahasa Latin.

d. Horatinus dengan karyanya berjudul Oda.

e. Livius, seorang sejarawan yang menulis buku berjudul Magnum Opus.

f.   Epi Curuc karyanya berjudul Hukum Alam ditulis dalam bentuk puisi yang mengupas materi itu terdiri dari atom.

g. Cicero, ahli pidato dan memperoleh gelar ”Bapak Prosa Latin”.

h. Quintilianus, seorang orator terkenal dan guru retorika yang karya utamanya berjudul Institutio Oratorio menjadi buku pelajaran buku pidato Latin.